Tekno  

4 Cara Copy Paste di Laptop Langkahnya Mudah dan Cepat

Cara Copy Paste Di Laptop

Cara copy paste di laptop banyak metodenya dimana bisa pengguna sesuaikan sendiri. Copy paste sendiri merupakan menyalin sebuah gambar atau tulisan lalu nanti ditempelkan dimanapun sesuai pengguna inginkan.

Sebenarnya salin tempel ini mudah tidak membutuhkan banyak materi atau latihan. Sebelum menggunakan laptop hal utama perlu Anda ketahui selain shutdown dan restart.

Anda juga harus tau cara copy dan paste pada laptop atau PC. Copy dan paste sebagai hal utama yang dijumpai ketika Anda mengerjakan suatu hal. Maka jika tidak tahu caranya pekerjaan akan terhambat.

Beberapa Cara Copy Paste di Laptop

Ada banyak cara copy paste di laptop yang bisa Anda pilih dan gunakan. Melakukan tempel salin sudah hal umum akan Anda lakukan baik di HP atau PC. Namun cara untuk melakukan copy dan tempel melalui HP serta PC sangat berbeda.

Hal inilah yang membuat pengguna bingung dan bertanya-tanya apakah caranya sama di HP? Untuk menjawab pertanyaan itu Anda harus membaca artikel ini yang akan memberikan dan membahas cara salin dan tempel melalui PC.

Berikut beberapa metodenya:

1. Tanpa Mouse

Cara salin dan tempel pada laptop yang pertama yakni tanpa mouse. Ya, benar sekali Anda bisa melakukan salin tempel melalui laptop tanpa harus menggunakan mouse. Mungkin bagi sebagian pengguna kebingungan ketika mouse atau touchpad mengalami kerusakan. Tenang, Anda masih bisa melalui copy paste.

Ikuti langkah-langkahnya:

  • Arahkan Arrows di keyboard.
  • Lalu tekan tombol Shift+Arrows kanan atau kiri guna menyeleksi teks.
  • Anda bisa menekan tomy CTRL + C untuk menyalin.
  • Kemudian tempatkan kembali kursor pada area dokumen Anda inginkan.
  • Tekan saja CTRL + V.

2. Drag and Drop

Ketika kedua untuk copy paste di laptop yakni melalui fitur drag and drop. Langkah untuk melakukan metode kedua ini lebih mudah dan cepat.

Ikuti langkah-langkahnya:

  • Anda pertama kali klik dan tahan objek baik itu teks, file, atau gambar ingin Anda copy.
  • Setelah itu Anda tinggal seret atau drag objek ke folder atau area lembar kerja ingin Anda tuju.
  • Terakhir tinggal melepas klik pada mouse.

3. Menggunakan Mouse & Keyboard

Metode ketiga untuk menyalin dan menempel di laptop bisa menggunakan mouse dan keyboard. Metode ketiga ini sering digunakan oleh pengguna. Sebab lebih familiar dari metode yang lain. Langkahnya juga sama seperti langkah lain dimana mudah sekali.

Ikuti langkah dan caranya di sini:

  • Pilih saja teks atau folder ingin Anda copy menggunakan mouse.
  • Anda juga dapat menekan tombol CTRL + C.
  • Setelah itu tinggal cari dokumen yang akan Anda pilih untuk tujuan paste dengan menekan keyboard CTRL + V.

4. Menggunakan Keep Text Only

Metode keempat ini hanya bisa pengguna lakukan dan coba untuk copy paste tanpa gambar yakni dengan Keep Text Only. Metode ini cocok sekali untuk copy paste artikel yang ada pada halaman internet ke Word pada PC Anda. Jika Anda salin tempel, pastinya hyperlink dan gambar ikut ke salin. Padahal Anda sendiri hanya butuh teksnya saja.

Berikut langkah-langkahnya:

  • Pertama Anda seleksi tulisan ingin Anda salin.
  • Selanjutnya salin menggunakan pilihan opsi copy dengan bantuan mouse atau bisa juga CTRL + C.
  • Bukanlah new dokumen di Microsoft Word.
  • Giliran menuju ke menu paste terdapat pada tab home atau klik kanan pada area kerja.
  • Langsung pilih Keep Text Only atau CTRL + ALT + V.
  • Kini teks Anda salin dari internet sudah di paste tanpa gambar dan hyperlink.

Itu tadi 4 cara copy paste di laptop yang bisa Anda coba dimanapun dan kapanpun dengan mudah tanpa membutuhkan waktu lama.

Originally posted 2023-03-29 09:58:04.